Masa Depan Pertambangan Di Bumi
Terus
bertambahnya populasi manusia di Planet Bumi berbanding lurus dengan
meningkatnya jumlah kebutuhan terhadap produk-produk pertambangan. Masalahnya,
Planet Bumi mustahil terus-menerus menyanggah ambisi manusia untuk memenuhi
seluruh kebutuhan terhadap produk-produk pertambangan. Planet Bumi berkemampuan
terbatas untuk memenuhi kian meningkatnya kebutuhan manusia terhadap
pertambangan
0 Komentar